Secara default, untuk koneksi internet, Windows membatasi sampai dengan 20% dari total bandwidth. Dengan kondisi seperti ini masih mungkin untuk mempercepat koneksi internet dengan mengurangi limit tersebut atau bahkan mengosongkannya. Ikuti salah satu tips mempercepat koneksi internet di samping tips-tips lainnya bersama Tips n Trik Komputer.
Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.
Klik Start >> Run >> kemudian ketik gpedit.msc dilanjutkan dengan menekan OK atau ENTER hingga akan muncul jendela group policy editor.
Kemudian klik Computer Configuration >> Administrative Templates >> Network >> Qos Packet Scheduler >> hingga tampilannya seperti di bawah ini.
Kemudian pada kolom sebelah kanan klik double “Limit reservable bandwidth” hingga muncul jendela Limit reservable bandwidth Properties, seperti di bawah ini.
Kemudian pilih enabled dan pada Bandwidth limit (%) isi dengan nilai yang minimal jika perlu nol.
Kemudian tekan OK atau Apply.
Restart PC atau laptop Anda.
Selesai
Sekarang, pastikan Anda mendapati koneksi internet yang lebih cepat.
Yang belum mencoba, silakan mencoba!! Untuk mencoba tips optimasi Firefox, silakan ke sini.
Related Post
Computer
- Membatasi Bandwidth Tanpa Software
- Menghapus Salah Satu OS dari Daftar Boot
- Membatasi Akses Program di Windows
- Cara Lengkap Instalasi Windows XP
- menghilangkan pesan dari genuine" You may be a victim of software counterfeiting"
- Tips memilih hardisk External
- Jebol password deep freeze dengan Anti Deep Freeze v0.2
- Mengubaha Bahasa Microsoft Office 2007 menjadi bahasa Indonesia
- shut down komputer secara otomatis
- Mempercepat SHUT DOWN pada komputer Via Klik Kanan Start Menu
- Trik Mengatasi Dr.Watson P.D. Pada PC
Internet
- Trik Login di Forum tanpa Registrasi
- Membuat Calender Dengan Microsoft Office 2007
- Trik mengirimkan Email palsu ke orang lain
- Hacking 4shared
- Menghilangkan pop-up di Ziddu
- Hacking RapidShare
- Kumpulan Web Hosting Gratis
- Trik Mendeteksi Invisible Yahoo Messenger
- Cara Menggunakan TeamViewer (Remote Desktop)
- Mengaktifkan Klik Kanan Mouse dan mencopy suatu posting Website Yang Dikunci
- Cara Menghilangkan Automatis Download IDM